Klasemen VNL 2023 Putra: AS Membuat Mantan Jakarta Lavani Susah Senyum
Kamis, 06 Juli 2023 – 12:55 WIB
![Klasemen VNL 2023 Putra: AS Membuat Mantan Jakarta Lavani Susah Senyum](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2023/07/06/opposite-amerika-serikat-mathew-anderson-mensmes-pertahanan-b6is.jpg)
Opposite Amerika Serikat Mathew Anderson mensmes pertahanan Kuba pada Week 3 VNL 2023. Foto: Volleyball World
Pada set ke-2 dan ke-3, semua berjalan mulus buat skuad Negeri Paman Sam.
Opposite Amerika Serikat Mathew Anderson membukukan angka paling banyak, 13 poin (sembilan kill, empat ace).
Kemenangan ke-8 dari sembilan pertandingan ini membuat AS masih membuntuti Jepang dari anak tangga ke-2.
"Kami senang akhirnya bisa bermain di depan pendukung sendiri. Kami juga tahu, harus memberikan yang terbaik di depan keluarga dan teman-teman yang sudah datang ke arena ini. Sebuah tantangan tersendiri, karena tim yang ke sini datang dengan pemain-pemain terbaik di dunia saat ini," ujar Anderson. (vw/jpnn)
Klasemen VNL 2023 Putra (hingga pukul 12.45 WIB, Kamis, 6 Juli)volleyball world
Cek klasemen VNL 2023 putra setelah Amerika Serikat mengalahkan tim yang dilatih mantan arsitek tim Jakarta Lavani.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Jakarta Electric PLN Pelihara Kans ke Final Four, Siap Maksimal di Seri Palembang
- Efisiensi Besar-besaran, Donald Trump Pecat 300 Pegawai Badan Nuklir
- Berkah Dermawan
- Jadwal Proliga 2025 Seri Pontianak: Tim Milik Kepolisian RI Siap Unjuk Gigi
- Targetkan Sapu Bersih Kemenangan, Bhayangkara Presisi Ogah Kehilangan Muka di Pontianak
- Proliga 2025: Popsivo Polwan Berharap Duet Neriman dan Bethania Kembali Moncer