KLHK Gelar Sosialisasi PP dan Konsultasi Publik Rapermen LHK Turunan UUCK
Hadir sebagai narasumber dalam dua hari kegiatan sosialisasi dan konsultasi publik yakni direktur Pengukuhan dan Penatagunaan Kawasan Hutan, direktur Penegakan Hukum Pidana, direktur Pencegahan Dampak Lingkungan Usaha dan Kegiatan.
Kemudian, sekretaris Direktorat Jenderal Pengelolaan Hutan Produksi Lestari, sekretaris Direktorat Jenderal Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan, sekretaris Direktorat Jenderal Pengelolaan Sampah dan Limbah B3, sekretaris Direktorat Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan.
Berikutnya, sekretaris Ditjen PKTL, direktur Inventarisasi dan Pemetaan Sumber Daya Hutan, direktur Rencana Penggunaan dan Pembentukan Wilayah Pengelolaan Hutan, direktur Usaha Hutan Produksi, direktur KPHP, dan direktur PDLKWS. Bertindak sebagai moderator adalah Kepala Biro Humas KLHK. (*/jpnn)
Sekjen KLHK Bambang Hendroyono mengatakan sosialisasi ketiga PP turunan UUCK ini sangat strategis untuk dipahami publik dan dapat diimplementasikan dengan baik di lapangan oleh para pemangku kepentingan terkait.
Redaktur & Reporter : Boy
- Menteri LH Hanif Faisol Terjun Langsung Bersihkan Sampah di Kali Cipinang
- Tak Ingin Hoaks Merambah ke Pelajar, AKP Sumaryadi Datangi SMAN 1 XIII Koto Kampar
- Temui Pj Gubernur, Aliansi Buruh Menyuarakan UMP Aceh 2025 Naik jadi Rp 4 juta Per Bulan
- Bea Cukai Kenalkan Tugas dan Fungsi Instansi Kepada Para Mahasiswa, Simak
- Bea Cukai Berkolaborasi dengan Berbagai Pihak dalam Menyosialisasikan Ketentuan Ini
- Prabowo Subianto Pecah KLHK jadi 2 Kementerian Berbeda