KLHK: Generasi Muda Harus Belajar kepada Alam
Senin, 30 Juli 2018 – 12:18 WIB
Berkaitan dengan wisata alam, Direktur Pemanfaatan Jasa Lingkungan Hutan Konservasi (PJLHK) KLHK, Dody Wahyu menyampaikan bahwa pertumbuhan pariwisata alam di Indonesia sangat baik.
Pertumbuhannya mencapai angka 22 persen. Angka pertumbuhan ini adalah yang tertinggi nomor dua di Asia setelah Vietnam (23 persen). Tahun 2017, tercatat kurang lebih 17 juta wisatawan nusantara yang berkunjung ke wisata alam, 430 ribu diantaranya mengunjungi Kawasan Konservasi seperti Taman Nasional. (adv/jpnn)
Seperti pepatah Minangkabau, alam takambang jadi guru, alam adalah guru, dari alam manusia bisa belajar.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Komitmen Mengurangi Sampah, PT Godrej Consumer Products Raih Penghargaan KLHK
- Menteri LH Hanif Faisol Terjun Langsung Bersihkan Sampah di Kali Cipinang
- Prabowo Subianto Pecah KLHK jadi 2 Kementerian Berbeda
- Ini Deretan Keberhasilan yang Dicapai KLHK Selama 10 Tahun Dipimpin Menteri Siti Nurbaya
- Mendukung NDC, Menteri LHK Siti Nurbaya Beri Penghargaan PT ITCI Kartika Utama
- Hashim: Penghargaan dari KLHK Sebagai Dorongan Untuk Terus Membuktikan Komitmen Iklim