KLHK Luncurkan Amdalnet untuk Mempercepat Layanan Amdal, Pertalindo Merespons, Simak
Rabu, 08 Februari 2023 – 11:13 WIB

Pengurus Pertalindo bersilaturahmi dengan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya seusai peluncuran sistem Amdalnet di Jakarta, Selasa (7/2/2023). Foto: Dok. Pertalindo
Amdalnet merupakan salah satu sistem aplikasi Environmental Decision Support System (ENV-DSS) sebagai instrumen pelaksanaan untuk menunjang efektivitas dan efisiensi serta pengintegrasian secara menyeluruh terhadap perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup.(fri/jpnn)
KLHK meluncurkan sistem informasi dokumen lingkungan hidup Amdalnet yang mendukung percepatan layanan persetujuan lingkungan. Pertalindo Merespons, simak.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Menegaskan Tata Kelola Daur Ulang Limbah Baterai EV Sangat Penting
- 2 Terminal PET Raih Proper Hijau dari KLHK
- KLH Menyegel TPS Sementara di Pasar Caringin
- IKN Tetap Berjalan Meski Minim Anggaran
- Keterlibatan Masyarakat Meningkatkan Amdal Lebih Efektif dan Efisien
- Menteri LH Minta Kepala Daerah Berkomitmen Menuntaskan Permasalahan Sampah