Klub Brazil Selalu Menang di Final

Klub Brazil Selalu Menang di Final
Klub Brazil Selalu Menang di Final
Terlepas tanpa Villa dan mungkin Sanchez, Santos tetap waspada dengan serangan Barca yang tetap ganas sekalipun mengubah skema main dari 4-3-3 menjadi 3-5-2. Hal itu diungkapkan pelatih Santos Muricy Ramalho mengacu gawangnya yang sempat dibobol oleh Kashiwa Reysol di semifinal (14/12).

"Sepak bola Brazil lebih fokus menyerang dan terkadang melupakan pertahanan. Lawan Barca, kami harus lebih improve, khususnya di barisan belakang," kata Ramalho kepada Globoesporte.

Beruntung, Santos sudah kembali diperkuat bek kiri regulernya, Leo. Pemain yang tetap energik sekalipun sudah berusia 36 tahun itu absen di semifinal (14/12) karena problem kebugaran. Jika Leo diturunkan, Durval yang mengisi tempatnya di semifinal akan kembali digeser ke tengah mendampingi kapten tim Edu Dracena. (dns)

Perkiraan Pemain

YOKOHAMA - Final ideal akhirnya terealisasi di Piala Dunia Antarklub 2011. Jawara Amerika Latin Santos menghadapi jawara Eropa Barcelona di Stadion

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News