Klub-klub Jerman Tanpa Kemenangan
Jumat, 15 Februari 2013 – 08:13 WIB

Klub-klub Jerman Tanpa Kemenangan
Sementara itu Monchengladbach yang nyaris menang, gagal mempertahankan keunggulan atas tim asal Kota Roma, Italia, SS Lazio. Moenchengladbach dipaksa tamunya bermain imbang 3-3. Tuan rumah berhasil mencetak gol pertama di menitke 17 lewat aksi Stranzl. Kemudian gol tambahan dari dua eksekusi penalti masing-masing di menit 84 dan 88.
Baca Juga:
Namun tim tamu mencetak tiga gol penyeimbang lewat Floccari di menit 57 dan dua gol Kozak masing-masing di menit 64 dan 94. Untuk menyelamatkan muka sepak bola Jerman, kini klub-klub tersebut harus memaksimalkan keempatan di laga leg kedua pekan depan.(zul/jpnn)
MUNCHEN—Jerman menyisakan empat tim di babak 32 besar Europa League. Namun dalam laga leg pertama yang berlangsung Jumat (15/2) klub-klub asal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji