KN Akan Taat Apapun Putusan FIFA
Sabtu, 16 April 2011 – 07:43 WIB

KN Akan Taat Apapun Putusan FIFA
Tidak takut kena sanksi dari FIFA ? "Tidak masalah jika sanksi dijatuhkan. Yang pasti mayoritas pemilik suara sudah sepakat dengan langkah-langkah yang dilakukan. Termasuk menggelar kongres kemarin. Hal-hal yang begitu nantinya yang akan dilaporkan Pak Agum kepada Presiden FIFA," lanjut Harbiansyah.
Sehubungan dengan Agum yang baru menghadap FIFA pada 19 April, KP kemarin memutuskan mengubah jadwal tahapan-tahapan menuju kongres yang sebelumnya sudah ditetapkan KB. Dalam putusan barunya KP memutuskan memperpanjang masa pencalonan hingga 23 April mendatang. Sebelumnya pencalonan akan ditutup 17 April ( lhat grafis).
Sementara itu, daftar bakal calon Ketua Umum semakin panjang. Setelah beberapa nama "asing" sempat muncul, kemarin ada satu nama yang cukup dikenal dicaloinkan anggota untuk menjadi Ketum. Yaitu Adhyaksa Dault. Mantan Menpora diusung oleh salah satu anggota klub Divisi III ISP Purwokerto. (ali)
- Masa penjaringan bakal calon 12-23 April
- Masa verifikasi 24-29 April
JAKARTA - Komite Normalisasi (KN) yang dibentuk Komite Darurat FIFA sudah berkompromi dengan mayoritas pemilik suara menggelar kongres pemilihan
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025