KN Gelar Simulasi Menjelang Kongres
Rabu, 29 Juni 2011 – 05:20 WIB

Legal Executive AFC James Johnson dan Ketua KN Agum Gumelar usai melakukan pertemuan di kantor PSSI, kemarin (28/6). Foto: Muhammad Amjad / Jawa Pos
"Ada demo mengenai kongres dan pemilihan. Tujuannya agar tidak terjadi kesalahpahaman pada hari-H sehingga kongres bisa lancar, berjalan dengan tertib. Kegiatan ini akan disosialisasikan lewat media," terang lelaki berlatar belakang militer tersebut.
Baca Juga:
Nah, masalah sosialisasi sekaligus simulasi itu tidak akan hanya dilakukan pada hari itu. KN menjadwalkan pada hari pelaksanaan Kongres di Solo nanti juga akan ada lagi sosialisasi. Itu dilakukan agar tidak ada alasan bagi yang belum tahu simulasi pada 4 atau 5 Juli tersebut.
Mengenai persiapan lokal, Agum mengaku sudah berkoordinasi dengan panitia lokal Solo F.X. Hadi Rudyatmo. Untuk keamanan, pihaknya telah berkoordinasi dengan pihak berwenang dan akan menyediakan 1200 personel.
Sayang, saat ditanya tentang antisipasi dari pihak KN mengenai kemungkinan bakal terjadi deadlock seperti kongres di Jakarta 20 Mei lalu, Agum mengelak.
JAKARTA - Ketua Komite Normalisasi Agum Gumelar telah bertemu dengan perwakilan AFC, James Jhonson, di kantor PSSI, kompleks Gelora Bung Karno
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia