KN Tak Mau Kongres PSSI Dikisruh Lagi
Cegah Insiden Pekanbaru Terulang, Pengamanan Diketatkan
Selasa, 17 Mei 2011 – 08:48 WIB

Ketua Komite Normalisasi PSSI, Agum Gumelar.
AKBP Johanson Ronald kepada wartawan usai rapat. Agar peristiwa Pekanbaru tidak terulang dimana banyak orang luar yang masuk ke arena kongres rencananya pihak keamanan nantinya akan menyiapkan keamanan berlapis hingga tiga ring di sekitar Hotel Sultan, tempat kongres berlangsung.
Baca Juga:
Pengamanan yang diterapkan akan disamakan seperti saat timnas bermain di Piala AFF lalu. "Pengamanan akan kami bagi menjadi tiga ring. Ring satu adalah tempat kongres. Ring dua dan tiga adalah lokasi registrasi serta tempat menginap para calon ketum serta pejabat FIFA," lanjut Ronald.
Jumlah personil yang disiapkan sekitar 400 personel. Selain lokasi kongres, kantor PSSI juga akan diamankan untuk menghindari terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan. Pengamanan juga akan akan melibatkan Polisi Militer (PM). (ali)
JAKARTA - Atmosfir menjelang kongres PSSI Jum'at lusa (20/5) memanas. ITu karena adanya perbedaan pendapat antara Komite Normalisasi (KN) selaku
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF