KNKT tak Turunkan Tim Investigasi
Sabtu, 30 April 2011 – 19:05 WIB

KNKT tak Turunkan Tim Investigasi
JAKARTA-Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyatakan tidak terlibat dalam penyelidikan penyebab jatuhnya pesawat latih capung Glider milik TNI AU yang menewaskan dua orang korban di Sleman, Yogyakarta. "Kita tidak terlibat dalam penyelidikan, karena itu bukan pesawat sipil," kata Kepala Pusat Kementerian Perhubungan, Bambang S Ervan kepada JPNN, Sabtu (30/4).
Baca Juga:
Menurut Bambang, Kemenhub melalui Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) hanya akan melakukan penyelidikan insiden jatuhnya pesawat penerbangan sipil.
Baca Juga:
"Biasanya pesawat yang bernomor register PK. Untuk Pesawat militer, penyelidikan dilakukan oleh instansi yang bersangkutan," jelas Bambang.
JAKARTA-Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyatakan tidak terlibat dalam penyelidikan penyebab jatuhnya pesawat latih capung Glider milik TNI AU
BERITA TERKAIT
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024