KNPI Apresiasi Terpilihnya Marciano Norman Sebagai Ketua Umum KONI
Rabu, 03 Juli 2019 – 20:51 WIB
"Saya menganggap berbicara olahraga berarti bicara merah-putih. Kami ingin agar kedepan Indonesia bisa menempatkan atlet-atletnya sejajar dengan atlet kelas dunia, dan menjadi inspirasi bagi para anak muda," katanya.
"Ini sudah dimulai di era Presiden Jokowi dan Kementerian Pemuda Olahraga yang hari ini sangat memperhatikan kesejahteraan atlet dan mantan atlet," kata Dewi. (mg11/jpnn)
KNPI berharap dapat berkolaborasi dengan KONI untuk meningkatkan prestasi olahraga Indonesia kedepannya.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- DPP KNPI: Pemuda Mitra Strategis Pemerintah untuk Mewujudkan Swasembada Energi dan Pemanfaatan EBT
- KNPI Ajak Seluruh Pemuda Bergerak Mewujudkan Indonesia Emas 2045
- Peringati Hari Sumpah Pemuda, Ketum KNPI Sampaikan Harapan Kepada Menpora Dito
- Ketum KNPI Putri Khairunnisa Apresiasi TNI AL Gelar Camp Sailing di Pulau Payung, Libatkan 500 Pelajar
- Rusak Karena Cuaca Ekstrem, Venue Menembak Pulih Dalam Waktu Singkat
- LPDUK dan KONI Sepakat Kerja Sama Kelola Dana Komersial PON XXI Aceh-Sumut