KNPI Bentuk Timsus Bahas BBM
Sabtu, 17 Maret 2012 – 19:38 WIB
JAKARTA -- Polemik rencana pemerintah menaikkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi membuat Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Pusat serius menyikapinya. Salah satu Ketua DPP KNPI Pusat, Muhammad Adi Cahyono, mengatakan, bahwa masalah kenaikan BBM itu akan dibawa dalam rapat pleno yang ada pada agenda Orientasi DPP KNPI.
Langkah-langkah strategis segera diambil dalam menyikapi rencana kenaikan BBM yang direncanakan pemerintah pada 1 April 2012 mendatang.
Baca Juga:
KNPI Pusat yang saat ini tengah menjalankan kegiatan Orientasi DPP di Lembang, Bandung, Jawa Barat, turut mengagendakan untuk membahas dan menyikapi rencana kenaikan BBM oleh pemerintah itu.
Baca Juga:
JAKARTA -- Polemik rencana pemerintah menaikkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi membuat Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Pusat serius
BERITA TERKAIT
- Keren, 7 Brand Produk F&B Mahasiswa Universitas Ciputra Tampil di SIAL InterFood 2024
- Petani Sambut Penyederhanaan Distribusi Pupuk Subsidi Pemerintah
- Harga Emas Antam Hari Ini 18 November 2024 Naik, Berikut Daftarnya
- Gaming Symposium Jadi Wadah SMK Berkolaborasi Pelaku Industri Gim
- Garuda Indonesia dan Pusat Fertilitas Alpha IVF & Women’s Specialists Kuala Lumpur Teken Kerja Sama
- Melangkah Maju Menjadi Satu, PT BGR Logistik Indonesia Rayakan HUT ke-3