KNPI Bersinergi dengan BNPT, Haris Pertama Serukan Cegah Radikalisme dan Intoleransi
Jumat, 23 September 2022 – 05:00 WIB

Ketua Umum DPP KNPI Haris Pertama saat penandatanganan nota kesepahaman antara BNPT dengan KNPI di kantor BNPT Komplek IPSC Sentul-Bogor (22/9). Foto: dok pribadi for JPNN
"KNPI ini punya peran sangat strategis, mari bangun semangat persatuan dan kesatuan seluruh bangsa kita, tentu kita berharap KNPI terus bergerak mengajak segenap komponen pemuda senantiasa bersama-sama hadapi potensi ancaman intoleran, radikalisme dan terorisme yang tidak sesuai dengan jati diri bangsa kita," pungkas Komjenpol Boy Rafli Amar. (dil/jpnn)
DPP KNPI menyerukan kepada seluruh anggota untuk bersama-sama mencegah adanya intoleransi, radikalisme dan terorisme di Indonesia.
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Tim Deradikalisasi BNPT Berkomitmen Layani Warga Binaan Terorisme Secara Humanis
- Viral Dugaan Penghinaan pada Habib Idrus, DPP KNPI: Ini Ramadan, Seharusnya Menebarkan Kedamaian
- Ratusan Napi Rutan Salemba Dipindahkan, KNPI Apresiasi Kinerja Kementerian Imipas
- Akademisi: Sebagian WNI di Suriah Layak Mendapat Kesempatan Kedua
- Rapat Kerja dengan BNPT, Sugiat Apresiasi Zero Aksi Teror di 2024
- CEO BPI Danantara Rangkap Jabatan Sebagai Menteri Investasi, Ketum KNPI Bereaksi