Koalisi Golkar Bukan untuk SBY
Rabu, 03 Februari 2010 – 16:49 WIB
Koalisi Golkar Bukan untuk SBY
JAKARTA - Ketua DPP Partai Golongan Karya (Golkar) yang juga Wakil Ketua DPR, Priyo Budi Santoso, menegaskan bahwa kehadiran Golkar dalam koalisi bukan untuk disuruh-suruh. "Kehadiran kami di koalisi bukan untuk kepentingan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), tapi untuk kepentingan bangsa dan negara," kata Priyo, usai diskusi di press room DPR, Senayan, Jakarta, Rabu (3/2). "Pertanyaan itu saya tak mau jawab. Tapi intinya, lobi ada, dan yang dibicarakan sangat banyak, sesuai situasi bangsa terkini. Soal Century, itu hanya salah satu saja," ungkapnya.
"Apalagi untuk disuruh-suruh agar selalu sama dengan maunya koalisi. Sebab Partai Golkar punya pendirian sendiri, yang kadang-kadang sama, mirip, bahkan berbeda sama sekali dengan koalisi," ujar Priyo.
Baca Juga:
Didesak soal lobi-lobi yang telah dilakukan oleh Partai Demokrat dan peserta koalisi lainnya, terhadap kasus Bank Century yang melibatkan Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani dan mantan Gubernur Bank Indonesia (BI) Boediono yang kini jadi Wakil Presiden, Priyo mengakui itu memang ada. Tapi soal apa materi dan arahnya, Priyo mengelak untuk mengungkap.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua DPP Partai Golongan Karya (Golkar) yang juga Wakil Ketua DPR, Priyo Budi Santoso, menegaskan bahwa kehadiran Golkar dalam koalisi
BERITA TERKAIT
- Bikin Heboh, Tanaman Mirip Ganja Ditemukan di Pekanbaru, Begini Kata Polisi
- Oknum Polisi Aniaya Mantan Pacar, Korban Mengaku Orang Tuanya Juga Diancam Akan Dibunuh
- Bank DKI Salurkan KJP Tahap I 2025 Bagi Penerima Baru Sebanyak 43.502 Siswa
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Viral Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis, Disdik Semarang Belum Terima Laporan Resmi
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim