Koalisi LSM Tolak Tim Hemat Anggaran
Jumat, 22 Oktober 2010 – 17:41 WIB

Koalisi LSM Tolak Tim Hemat Anggaran
Khusus terhadap DPR, koalisi LSM untuk APBN Kesejahteraan, Maftuchan mendesak Komisi XI DPR untuk melakukan review dan penyisiran terhadap rencana kerja anggaran kementerian dan lembaga (RKA-KL) yang terindikasi melakukan pemborosan dan menetapkan standar biaya yang masuk akal.
Baca Juga:
"Komisi XI kami minta membenahi nomenklatur di RKA-KL yang kemudian memenuhi unsur standar dan akuntabel secara audit. Kami mendesak supaya ada perubahan yang radikal atau signifikan terkait praktek penyusunan anggaran yang lebih mencerminkan kepentingan rakyat, yang lebih mendorong upaya mewujudkan kesejahteraan rakyat," tegasnya.
Terakhir, LSM untuk APBN Kesejahteraan juga mengajak DPR untuk menolak rencana pembentukan Tim Penghematan Anggaran yang akan dilakukan oleh Presiden. Kami sangat apresiasi ide DPR untuk memasukkan indikator penurunan kemiskinan, pengangguran, kematian balita dan ibu serta indeks pembangunan manusia didalam Undang-Undang APBN.
"Kami memandang, gagasan itu salah satu upaya mengarahkan APBN untuk menyejahterakan rakyat," pungkasnya.(fas/jpnn)
JAKARTA - Koordinator koalisi lembaga swadaya masyarakat (LSM) untuk APBN Kesejahteraan, AH Maftuchan, menolak rencana pembentukan tim penghematan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang