Koalisi Partai Islam Diragukan?
Selasa, 16 Desember 2008 – 17:08 WIB
''Sepertinya Partai PKS akan lebih memilih berkoalisi dengan partai nasionalis-religius ketimbang partai-partai Islam sendiri," ujar Pramono Anum.
Baca Juga:
Menjawab pertanyaan, apakah manuver politik Din Syamsudin itu terkait dengan keinginannya untuk mendampingi Capres Megawati Soekarnoputri pada Pemilu 2009 mendatang, Pramono meminta agar pertanyaan tersebut ditanyakan langsung ke Din Syamsudin.
''Sebaiknya hal itu ditanyakan saja langsung ke Pak Din Syamsudin. Yang pasti, siapapun bisa mendampingi Capres Ibu Megawati pada Pemilu 2009 mendatang sepanjang memenuhi kreteria yang disepakati," ujarnya. (Fas)
JAKARTA - Sekretaris Jenderal DPP Partai PDI-Perjuangan, Pramono Anum Wibowo, pesimis rencana koalisi partai-partai Islam babak II yang di gagas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kipin Meraih Penghargaan Utama di Temasek Foundation Education Challenge
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- Kerugian Negara Hanya Bisa Diperiksa BPK, Ahli: Menjerat Swasta di Kasus PT Timah Terlalu Dipaksakan
- Amplop Berlogo Rohidin Mersyah-Meriani Ikut Disita KPK, Alamak
- Tersangka Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan Bakal Dijerat Pasal Berlapis
- Waket Komisi VIII DPR-LDII Ingatkan Persoalan Kebangsaan Hadapi Tantangan Berat