Koalisi Partai Islam Menguat
Kamis, 22 Desember 2011 – 06:54 WIB
Di tempat terpisah, Ketua DPW PKS Jakarta Selamat Nurdin mengatakan, PKS Jakarta menargetkan pejajakan koalisi, dan bisa selesai akhir Januari. “Kalau penjajakan koalisi bisa selesai Januari, awal Februari PKS beserta partai koalisi bisa langsung melakukan sosialisasi dukungan cagub,” jelas Nurdin.
Nurdin pun mengakui, kalau koalisi partai Islam di Jakarta jelang pilkada bakal kuat. Hal ini karena adanya upaya penyamaan persepsi untuk dukungan cagub - cawagub dalam membuka pintu koalisi. “Koalisi yang diawali dengan menyatukan persepsi soal dukungan akan lebih mudah dilakukan, ketimbang harus mengedepankan figur cagub-cawagub yang harus didukung,” terangnya.
Bahkan bicara soal koalisi, saat ini PKS dengan beberapa partai Islam di Jakarta seperti dengan PPP, PDS, PAN bahkan PKB, tinggal menunggu finalisasi. (pes)
JAKARTA - Mendekati ajang pilkada, sejumlah partai politik (parpol) di Jakarta mulai serius melakukan penggalangan koalisi untuk mendukung pasangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sahroni Minta Polri Bikin Aturan, Mobil Baru Wajib Dilengkapi Dashcam
- Besok Pilkada Serentak 2024, GP Ansor Sampaikan Enam Poin Pernyataan Sikap
- ICW Sorot Ahmad Ali, Diduga Terafiliasi Bisnis Energi Kotor
- Deddy PDIP: Saya Tersinggung, Pak Prabowo Diperlakukan Seperti Itu di Solo
- Gibran Diduga Mulai Bersiap untuk Pilpres 2029, Indikasi Berani Menelikung Prabowo?
- Surat Suara Itu Akhirnya Dibakar, Ada 1.165 Lembar