Koalisi Perubahan Bakal Terus Gaduh jika Anies Baswedan Tak Segera Pilih Cawapres
Minggu, 05 Februari 2023 – 23:35 WIB

Bakal Capres 2024 yang diusung Koalisi Perubahan, Anies Baswedan. Foto: Ricardo/JPNN.com
Oleh karena itu Zainal menegaskan bahwa Anies memiliki peran penting untuk meredam kegaduhan itu. Menurut dia, keputusan Anies soal cawapres pendampingnya merupakan solusi sederhana yang bisa memenangkan semua pihak.
“Di sini pentingnya peran Anies Baswedan untuk ‘menertibkan’ para politisi dari Nasdem, PD, dan PKS agar tidak saling berseberangan soal cawapres. Tinggal pilih salah satu dari nama yang diajukan anggota Koalisi Perubahan untuk menyelesaikan berbagai polemik,” ujar Zainal.(JPNN.com)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Sebenarnya Anies Baswedan memiliki peran penting untuk mendisiplinkan para politisi dari Nasdem, PD, dan PKS agar tidak saling berseberangan soal cawapres.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 24 Jam Nonstop, Posko Mudik Lebaran DPW PKS Banten Sediakan Fasilitas Pijat Relaksasi
- Bu Khofifah Mengucap Hamdalah, Seluruh Guru PNS, PPPK, dan Non-ASN Bisa Tenang
- NasDem Menghormati Jika Jokowi Pilih Gabung PSI
- Agust Jovan Latuconsina Layak Jadi Wasekjen Demokrat: Energik dan Bertalenta
- Yanuar Arif Melepas Ribuan Peserta Program Mudik Gratis dengan Kereta Api
- Syahrial Nasution, Alumni Unpar yang Dipercaya AHY Jadi Wakil Sekjen Partai Demokrat