Kobe Bisa Absen Sampai Sembilan Bulan
Howard Dituntut Sebagai Leader Tim
Senin, 15 April 2013 – 08:21 WIB

Kobe Bisa Absen Sampai Sembilan Bulan
"Saya katakan kepada mereka bahwa kita harus tetap membuat tim ini kompak," ucap Howard seperti dilansir ESPN. "Kami sudah melakukan banyak hal spesial sepanjang karir kami. Dan kami akan melakukannya sekali lagi," papar pemain bertinggi 211 sentimeter itu.
Howard kini dituntut menjadi mesin poin baru bagi Lakers. Sebab selama ini Kobe yang menjadi pendulang angka paling konsisten dengan rata-rata 27,3 poin pergame (nomor tiga di NBA).
Melawan Spurs, Jodie Meeks akan menjadi starter, menggantikan tempat Kobe. Meeks selama ini memang tak mendapatkan tanggung jawab untuk mencetak angka.
Nah, beban itu sekarang beralih ke pundak Howard. Jika point guard utama Steve Nash sembuh ini akan menjadi tambahan tenaga siginifikan. Kombinasi pick and roll-nya dengan Pau Gasol bisa sangat penting bagi Lakers. (nur)
EL SEGUNDO - Mega bintang Los Angeles Lakers Kobe Bryant dipastikan absen dari basket selama enam hingga sembilan bulan. Minggu (14/4) WIB, Kobe
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025