Kohler Kembali Rebut Puncak
Sabtu, 21 Januari 2012 – 12:09 WIB
"Saya sangat menginginkan ochre jersey. Saya akan berusaha mendapatkannya besok (hari ini). Tanjakan Willunga akan menjadi keuntungan buat saya," tutur Matthews.
Kohler juga mengakui akan sulit mempertahankan keunggulannya. Dia bersama timnya merasa, tetap berada di rombongan terdepan akan menjadi strategi yang paling realistis untuk mempertahankannya.
"Ada sepuluh hingga 15 pembalap yang memberikan ancaman dan bertarung untuk mendapatkan keunggulan usai finis di Willunga. Akan sangat sulit dan saya tak tahu bisa menjaga keunggulan atau tidak, tapi saya sudah sangat senang berada di sini dengan posisi ini," beber Kohler. (ady)
ADELAIDE - Pergantian pimpinan klasemen umum Tour Down Under kembali terjadi usai etape keempat yang berlangsung kemarin. Etape tanjakan memberikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- MotoGP 2025: Suksesor Marc Marquez di Gresini Racing Mematok Target Tinggi
- Persebaya Vs Persija: Almeida Berambisi Mencetak Gol, Ini Sebabnya
- Moncer di Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan Segera Debut di Oxford United?
- Persib Vs Borneo FC: Tamu Datang dengan Kekuatan Komplet
- Persib Bandung Vs Borneo FC: Ini GBLA, Bukan Jalak Harupat
- Jadwal Perempat Final China Masters 2024: 4 Wakil Indonesia Berjuang!