Kok Bisa Gubernur Sumut Usulkan Terdakwa jadi Sekda ke Presiden?

Kok Bisa Gubernur Sumut Usulkan Terdakwa jadi Sekda ke Presiden?
Hasban Ritonga, diusulkan ke Presiden Jokowi menjadi Sekretaris Daerah Sumatera Utara. Foto: istimewa

Dia mengatakan, memang tidak ada Undang-undang yang melarang seorang terdakwa diangkat sebagai Sekda. Namun, ia mengingatkan, UU jangan selalu ditafsirkan secara formil. Tapi, juga harus dilihat sudut materilnya. (boy/jpnn)


JAKARTA - Anggota Komisi II DPR, Syarif Abdullah Alkadrie heran mendengar kabar seseorang berstatus terdakwa bakal diangkat sebagai Sekretaris Daerah


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News