Kok Bisa Pengantin Siantar Naik Helikopter Polda Sumut?
Sabtu, 03 Maret 2018 – 15:18 WIB

Pasangan pengantin turun dari helikopter polisi. Foto: YouTube
“Kami akan menunggu arahan apakah penyelidikan dari kasus ini akan dilakukan oleh Mabes Polri atau tetap ditugaskan untuk diselesaikan oleh Polda Sumut,” tutur Paulus.
Secara umum, menurutnya, penggunaan helikopter dinas Polri untuk agenda-agenda seperti pernikahan ini merupakan pelanggaran terhadap prosedur.
“Tentang prosedur, itu unprosedur sehingga pertanggungjawabannya akan kami minta pada personel yang membawahi sarana kepolisian itu,” ucapnya. (fir/pojoksumut)
Pengantin Siantar naik helikopter itu berinisial F dan T, sesuai dengan nama yang ditempel pada bagian ekor helikopter tersebut.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Polisi Diserang Saat Gerebek Sarang Narkoba di Medan, 7 Orang Langsung Ditangkap
- Begal Bawa Senjata Api dan Parang Ditembak Petugas Polda Sumut
- Jaringan Narkoba Lintas Provinsi Dibongkar Polisi, Sahroni Mengapresiasi
- 273 Mahasiswa UMTS Jadi Korban Penipuan, Miliaran Uang Kuliah Melayang, Waduh!
- Anggap Sumut Darurat Narkoba, Sahroni Minta Polda hingga BNN Kerja Sama
- Penembak Brigadir Bagus Maulana Ditangkap Polisi