Kok Gampang Banget Reza Artamevia dapat Rehabilitasi?

Baginya ini menyisakan pertanyaan. Beberapa kasus penyalahgunaan narkoba di NTB, menjalani rehabilitasi melalui proses di pengadilan.
Bahkan adapula yang harus ditahan sebelum masuk tahap rehabilitasi.
”Kok cuma Reza Cs. saja yang langsung direhabilitasi tanpa melalui putusan pengadilan,” imbuhnya.
Lebih lanjut, dia menjelaskan, putusan untuk langsung melakukan rehabilitasi bagi penyalahguna narkoba, bisa langsung dilakukan BNN bila seseorang langsung melapor kepada BNN.
”Lebih-lebih mereka tertangkap, itu tidak bisa langsung direhab,” kritik dia.
Zainal melanjutkan, jangan sampai keberhasilan memberantas dan menangkap pelaku penyalahguna narkoba, tercederai akibat kesalahan prosedur.
”Apa yang saya utarakan itu sudah digariskan undang-undang. Tentu masyarakat mengapresiasi keberhasilan kepolisian menangkap Gatot Cs beberapa waktu lalu, tapi proses setelah itu, harus dijalankan sesuai undang-undang,” tegasnya.
Terpisah, Kepala BNNP NTB Kombes Pol Sriyanto membantah melakukan “potong kompas” terkait proses rehabilitasi Reza Cs.
MATARAM - Keputusan merehabilitasi Reza Artamevia dkk menyisakan polemik. Guru Besar Fakultas Hukum (FH) Universitas Mataram Prof Zainal Asikin menganggap,
- Begini Kata Polisi soal Hasil Tes Psikologi dan Puslabfor Dokter Priguna
- Polisi Buton yang Ditusuk Warga Korban Salah Sasaran
- Cekcok Antar-Debt Collector Berujung Pengeroyokan di Pekanbaru
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi