Kok Malah Tol Sungai?

Kok Malah Tol Sungai?
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno. Foto: dok.JPNN

Sebelumnya, dalam berbagai kesempatan, Jokowi sering menyampaikan pentingnya alternatif angkutan darat. Salah satu target ambisiusnya adalah membangun tol laut yang menghubungkan berbagai wilayah atau kepulauan di Indonesia. Ini merupakan strategi untuk menekan lonjakan harga barang di kawasan Indonesia Timur.

Menurut Jokowi, tol laut bukanlah jalan tol yang dibangun di atas laut, melainkan pengembangan sistem transportasi via laut dengan menggunakan kapal-kapal besar yang melayani berbagai rute, sehingga kontainer barang pun bisa langsung diangkut dalam jumlah besar.

"Dengan begitu, biayanya jauh lebih efisien, sehingga perbedaan harga barang antar wilayah bisa ditekan," ujarnya. Namun, hingga kini, proyek tol laut hanya sebatas gagasan. (owi/end)


JAKARTA - Salah satu program yang digaungkan Presiden Joko Widodo (Jokowi) sejak masa kampanye adalah tol laut. Namun, belum terlihat realisasinya,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News