Kolaborasi Iwan Fals, Once Mekel dan Fiersa Besari Bikin Merinding
Sabtu, 03 Agustus 2019 – 20:37 WIB
Iwan Fals. Foto: Dedi Yondra/JPNN.Com
“Merinding dengernya makin jiwa nasionalisme langsung bangkit,” sambung pemilik akun Rochmat Purnomo Setyawan.
Diketahui, lagu Ibu Pertiwi yang dinyanyikan tiga generasi berbeda ini merupakan soundtrack film Bumi Manusia. Film yang diadaptasi dari karya Pramoedya Ananta Toer ini akan tayang berbarengan dengan film Perburuan pada 15 Agustus 2019.(mg7/jpnn)
Lagu Ibu Pertiwi yang dinyanyikan Iwan Fals, Once Mekel, dan Fiersa Besari membuat warganet merinding.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Tampil di Musik Aja Dulu, Once Mekel Bicara Soal Harapan
- Penyakit Tumbuh
- IPW Menilai Lirik Lagu Band Sukatani Bikin Panas Telinga Polisi
- Silakan Baca, Ini 7 Lagu Berlirik Kritis tentang Polisi
- 3 Berita Artis Terheboh: Piyu Sindir Agnez Mo, Ahmad Dhani Beri Dukungan
- Polisi Ungkap Status Hukum Iwan Fals dalam Kasus Pendirian OI