Kolaborasi Komunikasi Publik Jadi Kunci Suksesnya Program JKN-KIS
Rabu, 13 April 2022 – 15:45 WIB

BPJS Kesehatan menjadi tuan rumah Forum Tematik Bakohumas bertema Kolaborasi Massal demi Penyelenggaraan Program Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat Yang Kian Optimal di Kantor Pusat BPJS Kesehatan, Rabu (13/4). Foto: Humas BPJS Kesehatan
Dia menambahkan, BPJS Kesehatan berupaya menyempurnakan kebijakan, meningkatkan sistem, dan mendorong performa pelayanan kesehatan.
Selain itu, untuk memberikan kemudahan, kecepatan, dan ketepatan layanan kepada peserta JKN-KIS, BPJS Kesehatan melakukan beragam terobosan dan inovasi melalui peningkatan pemanfaatan teknologi informasi.
Perwakilan dari Sekretariat Kabinet Teguh Supriyadi, perwakilan dari Kemenko PMK Dyah Tri Kumolosari, dan Deputi Direksi Bidang Pelayanan Peserta BPJS Kesehatan Irfan Humaidi menjadi narasumber dalam forum ini. (mrk/jpnn)
Kolaborasi komunikasi publik menjadi kunci suksesnya program Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
BERITA TERKAIT
- Solikhati Lega, JKN Tanggung Semua Biaya Operasi Patah Tulang Anaknya
- BPJS Kesehatan Jamin Layanan Kesehatan Komprehensif Bagi Ibu Hamil
- Pelayanan Kesehatan di Semarang Tetap Berjalan Selama Lebaran, Ambulans Gratis Disiagakan 24 Jam
- Keren, BPJS Kesehatan Siapkan Layanan Gratis bagi Pemudik
- Yayasan Sole Family Bali dan Perjuangan Melawan Ketidakberdayaan
- Waka MPR Ibas Komitmen Kawal Program Cek Kesehatan Gratis Merata di Seluruh Indonesia