Kolam Minyak Mentah PT BSP di Siak Terbakar
Sabtu, 31 Agustus 2024 – 11:02 WIB
“Kerugian materil hingga sampai saat ini belum dapat diketahui masih diselidiki,” ungkapnya.
Bayu menambahkan untuk penyebab kebakaran juga masih diselidiki.
“Kami masih berkoordinasi dengan Labfor untuk mengetahui penyebab kebakaran,” tuturnya. (mcr36/jpnn)
Kebakaran terjadi di kawasan kerja PT Bumi Siak Pusako (BSP) disimpang GS Jalan Lintas Manroad Zamrud, Kabupaten Siak.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- PLN Indonesia Power Bantu Korban Kebakaran di Petamburan
- Polisi Selidiki Kebakaran Tewaskan Penghuni Rumah di Kalteng
- Kebakaran Rumah di Jakut Diduga Akibat Petasan, Ada Korban
- Kantor Rektor UIN Jakarta Terbakar, Berapa Kerugiannya?
- Kantor Rektor UIN Jakarta Terbakar, 10 Unit Damkar Dikerahkan
- Kebakaran Rumah di Senen Jakarta Pusat, 2 Orang Meninggal Dunia