Kolo Toure Pembelian Pertama Liverpool
Rabu, 29 Mei 2013 – 17:53 WIB

Kolo Toure Pembelian Pertama Liverpool
Kesepakatan tersebut juga sebuah win-win solutions bagi kedua pihak. Ketika Liverpool membutuhkan pemain berpengalaman, Toure juga memerlukan eksistensi di level klub. Musim ini, dia sangat kesulitan menembus starting eleven di City.
Baca Juga:
Total, Toure hanya bertanding sebanyak 17 kali. Dia kalah oleh pemain muda Matija Nastasic dan kapten Vincent Kompany yang selama ini begitu diandalkan di jantung pertahanan The Citizens.
Toure merupakan pemai berpengalaman tak hanya di level klub. Di Timnas Pantai Gading, Toure juga merupakan pemain yang disegani. Dia bermain lebih dari 100 pertandingan bersama Pantai Gading. Toure juga menjadi kapten dalam dua Piala Dunia bersama Pantai Gading. (jos/jpnn)
LIVERPOOL - Pensiunnya Jamie Carragher membuat Liverpool harus mencari pengganti yang sepadan. Pilihan pun jatuh ke bek Manchester City Kolo Toure.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bek Dewa United Pengin Menang di 5 Laga Sisa
- Liga Spanyol: Menang 1-0 dari Mallorca, Barcelona Makin Kukuh di Puncak Klasemen Sementara
- Getafe vs Real Madrid: Los Blancos Tanpa Mbappe & Mendy
- Deretan Bintang yang Absen di Sudirman Cup 2025
- Buat 40 Tembakan, Barcelona Menjauh dari Real Madrid
- MotoGP 2025: Aprilia Tunjuk Pembalap Pengganti Jorge Martin di Spanyol