Kolombia Beri Pil Pahit Buat Argentina di Copa America 2019
Minggu, 16 Juni 2019 – 07:26 WIB

Lionel Messi (kiri) tak bisa berbuat banyak saat menghadapi James Rodriguez dan tim Kolombia. Foto: AFP
Sementara untuk cerita gol kedua, ini lebih kepada pembuktian Zapata sebagai mesin gol yang ditakuti dari Serie A. Musim kemarin, Zapata mencetak 23 gol dalam 27 laga bersama Atalanta.
BACA JUGA: Menang di Laga Pembuka Copa America 2019, Brasil Tetap Saja Dicemooh Fan
Duvan Zapata (kiri) dan Roger Martinez. Foto: AFP
Dengan kemenangan atas Argentina ini, Kolombia pun memimpin Grup B. Sementara Argentina harus berjuang lebih keras memetik poin dari Paraguay dan Qatar.
Sementara dari Grup A, laga antara Venezuela versus Peru yang berlangsung di Arena do Gremio, Minggu dini hari, berakhir imbang tanpa gol. (adk/jpnn)
Gol pertama yang diciptakan Roger Martinez ke gawang Argentina memiliki arti tersendiri buat Kolombia.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Argentina vs Brasil, Raphinha Optimistis Bisa Cetak Gol ke Gawang Tim Tango
- Uruguay vs Argentina: Tanpa Messi & Lautaro, La Albiceleste Menang 1-0
- Gegara Cedera, Lautaro Martinez Susul Messi Absen dari Skuad Argentina
- Big Match Argentina vs Brasil Tanpa Messi dan Neymar
- Messi Cedera, Absen Bela Argentina Hadapi Brasil & Uruguay
- Ancaman Trump Berhasil, Kolombia Turuti Kemauan AS soal Imigran Ilegal