Kolonel Harri dari Kemhan Sambangi Markas Kodam Cenderawasih, Ada Apa?
Rabu, 28 April 2021 – 23:44 WIB
Selain itu, Pangdam juga mengatakan bahwa dengan pertahanan yang kuat dan kokoh akan dapat mencegah timbulnya gerakan-gerakan kelompok yang masih berbeda pendapat dengan Indonesia.
“Dengan sistem pertahanan yang kuat akan dapat mencegah timbulnya kelompok yang masih berseberangan dengan Indonesia seperti yang berada di Papua ini,” tutup Pangdam.(fri/jpnn)
Pangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Ignatius Yogo Triyono menerima kunjungan kerja Tim dari Kemhan RI yang dipimpin oleh Kolonel Czi Harri Dolli Hutabarat.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- ASABRI Serahkan Dana Pensiun Kepada Irjen Kemhan RI
- Formasi CPNS 2024 di Kementerian Ini Jauh Lebih Banyak Dibanding PPPK
- Danramil Aradide Gugur Ditembak OPM di Paniai
- Aksi Kekerasan Oknum TNI Viral, Mayjen Izak Buka Suara
- Pangdam Cenderawasih Angkat Suara Soal Upaya Pembebasan Pilot Susi Air, Simak
- Polda & Kodam Kerahkan Belasan Ribu Anggota Mengamankan Pemilu 2024 di Papua