Kolonel Tunggul Pimpin Pengukuhan dan Sertijab Komandan KRI
Kamis, 18 November 2021 – 23:36 WIB

Komandan Satuan Kapal Eskorta (Satkor) Koarmada II Kolonel Laut (P) Tunggul memimpin upacara Pengukuhan Jabatan Komandan KRI Frans Kaiseipo-368 serta serah terima jabatan Komandan KRI Nala-363 dan KRI Untung Suropati-372 di Ruang TFG Satkor Koarmada II Surabaya, Kamis (18/11). Foto: Dispen Koarmada II
Kolonel Tunggul menambahkan proses pembinaan organisasi adalah upaya menindaklanjuti arahan Pangkoarmada II Laksamana Muda TNI Dr. Iwan Isnurwanto.
Selain itu, kata Tunggul, sebagai implementasi dari program prioritas KSAL Laksamana TNI Yudo Margono di bidang pengembangan SDM yang profesional.(fri/jpnn)
Komandan Satuan Kapal Eskorta (Satkor) Koarmada II Kolonel Laut (P) Tunggul memimpin upacara Pengukuhan Jabatan Komandan KRI Frans Kaiseipo-368 serta serah terima jabatan Komandan KRI Nala-363 dan KRI Untung Suropati-372.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Sertijab Bupati Sumedang, Dony Ahmad Munir Beri Apresiasi Tinggi Kepada Yudia Ramli
- Kombes Syahduddi Resmi Jabat Kapolrestabes Semarang Menggantikan Kombes Irwan Anwar
- Sertijab Wakapolda Riau dan PJU, Irjen Iqbal Ingatkan Komitmen Melayani Masyarakat
- Winarto Ditugaskan ke BIN, Kapolda Kalsel Dijabat Irjen Rosyanto
- Resmi Dilantik Jadi Mendikdasmen 2024-2029, Abdul Mu’ti Sampaikan Pemikiran Bidang Pendidikan
- Kapolri Melantik Para Kapolda dan Kukuhkan 2 Jabatan Baru yang Diisi Komjen