Kombes Guruh: Sudah Kami Amankan 3 Orang, Anggota Sedang Bekerja untuk Pengembangan
Kamis, 22 Juli 2021 – 16:45 WIB
Pada video yang diunggah akun @cetul 22 di Instagram itu, tampak seorang sopir truk dirampas barang berharganya ketika melintas di wilayah tersebut.
Tampak pelaku yang mengenakan baju kaus hitam naik ke pintu mobil.
Lalu, pelaku mengambil barang yang dibawa sopir tersebut.
Keterangan video itu menyebut aksi kriminal tersebut terjadi pada Rabu (21/7) sore. (cr3/jpnn)
Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Guruh Arif Darmawan menegaskan pihaknya sudah mengamankan tiga terduga pelaku premanisme terhadap sopir kontainer di Jalan Raya Cilincing, Jakut. Dia menegaskan, anggotanya masih melakukan pengembangan di lapangan.
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Preman Pasar Tumpah Bogor Provokasi Tolak Penggusuran, IPW: Polisi Jangan Kalah
- Tampang 3 Pemalak Sopir Truk Modus Penjual Minuman
- Warga Bogor Kecewa Pelaku Pungli Pasar Tumpah Kembali Berkeliaran
- 30 Polisi Diperiksa Propam soal Pembubaran Diskusi di Kemang, Kenapa?
- Polisi Tangkap Pelaku Lain Kasus Pembubaran Diskusi di Kemang, Dia Bertato di Leher
- Refly Harun soal Pembubaran Diskusi FTA: Si Rambut Kuncir Bukan OTK, Jelas Berafiliasi ke Mana