Kombes Hengki: Kami Akan Hajar, Tidak Ada Kompromi!
Seorang pelaku kemudian mendekati korban sambil menenteng celurit.
Pelaku selanjutnya langsung merampas handphone korban. Namun, korban berusaha mempertahankan handphone-nya.
Pelaku terlihat sempat membacok tubuh korban.
Seorang warga terlihat menolong korban. Pelaku pun melarikan diri.
Kasat Reskrim Polres Metro Bekasi Kota Kompol Alexander Yurikho membenarkan kejadian tersebut.
Adapun peristiwa itu terjadi saat korban sedang menunggu ojek online (ojol).
Polisi sejauh ini baru menangkap satu dari tiga pelaku. Adapun pelaku tersebut dibekuk polisi saat hendak dikeroyok massa.
"Tersangka yang diamankan masih belum sadarkan diri dan masih menjalani perawatan di RSUD Kota Bekasi karena terjatuh pada saat lari akan kabur," kata Alexander kepada JPNN.com. (cr1/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Kapolres Metro Bekasi Kota Kombes Hengki menyampaikan pernyataan tegas, para pelaku kejahatan siap-siap saja.
Redaktur : Soetomo
Reporter : Dean Pahrevi
- LKPI: Mayoritas Warga Bekasi Pilih Tri Adhianto-Abdul
- Carok di Sampang Dipicu Masalah 2 Kiai, Begini Ceritanya
- Motif Pembacokan di Sampang Berawal dari Kunjungan Calon Bupati, 2 Kiai Cekcok
- Ketua Parpol di Bekasi Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ketua Forkim Tegas Bilang Begini
- Carok Massal di Sampang, Ini Pernyataan Terbaru AKBP Hendro
- Residivis, Kakak Adik Kompak Melakukan Kejahatan Bikin Resah Masyarakat