Kombes Sabana Larang Anak Buahnya jadi Narasumber Acara Parpol
Rabu, 29 November 2023 – 19:09 WIB
Kapolresta menjelaskan pentingnya menjaga netralitas kepolisian selama pelaksanaan pemilu.
Hal tersebut untuk menjamin proses demokrasi berjalan sesuai dengan peraturan perundang-undangan, apalagi sudah jelas bahwa anggota kepolisian dilarang memberikan hak suara pada pemilu.
“Saya minta seluruh jajaran mematuhi larangan ini untuk menjaga kepercayaan masyarakat terhadap kepolisian. Kami menjamin proses demokrasi berjalan dengan baik demi keadilan serta perlindungan kepada seluruh masyarakat,” ujar Sabana. (antara/jpnn)
Kapolresta Banjarmasin Kombes Sabana Atmojo melarang anggotanya menjadi narasumber acara partai politik.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Mardiono Ajak Kader PPP Kerja Maksimal Menangkan Pilkada di NTB
- Jaksa Agung Diharapkan Tak Berafiliasi dengan Partai Politik
- Benny Laos Meninggal, 8 Parpol Segera Mencari Kandidat Cagub Malut Pengganti
- Forum Politisi Muda Indonesia Dorong Inklusifitas Pemuda dalam Partai Politik
- Sebanyak Ini Kekayaan Cagub DKI Dharma Pongrekun yang Tak Didukung Parpol, Wow
- Herbud Mundur dari Jabatan Juru Bicara dan Anggota Partai Perindo