Kombes Zulpan Minta Korban Dugaan Pencabulan Ustaz Ponpes di Depok Berani Buka Suara

Kombes Zulpan Minta Korban Dugaan Pencabulan Ustaz Ponpes di Depok Berani Buka Suara
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan di Polda Metro Jaya, Kamis (30/6). Foto: Mercurius Thomos Mone/JPNN

"Kami sudah membuat surat. Ini dilakukan untuk pemeriksaan psikologi terhadap anak-anak tersebut," tutur Zulpan.

Selain itu, polisi juga meminta Balai Rehabilitasi Sosial Anak Memerlukan Perlindungan Khusus (BRSAMPK) Handayani Depok untuk pembuatan laporan sosial.

"Karena ini korbannya adalah anak-anak di bawah umur sehingga kami berkoordinasi dengan dinas sosial," pungkas Kombes Endra Zulpan(mcr18/jpnn)

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan berharap ada korban lain yang melapor terkait dugaan pencabulan santriwati oleh ustaz ponpes di Depok.


Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Mercurius Thomos Mone

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News