Kombinasi Kain Ulos Lebih Elegan
Kamis, 26 Januari 2012 – 16:02 WIB
Ulos yang dipamerkan ini, merupakan hasil tenun tangan para penenun. Tetapi bahan dasarnya digantinya dengan menggunakan benang yang lebih halus lagi. Motif ulos tetap dipertahankan hanya saja mengikuti trend fashion yang sedang berkembang. Bukan hanya ulos yang dilestarikannya, tetapi penenun (partonun) pun dibinanya. Saat ini ada sekitar 50 penenun yang tersebar di beberapa desa di Tarutung dibinanya.
Hadir dalam acara ini Mr Roland, sebagai Art Konsultan asal Perancis yang mengacungkan jempol atas usaha yang dilakukan Torang. (juli ramadhani rambe)
KAIN tradisional Batak, ulos kini tak hanya pelengkap upacara adat semata. Kain khas dari Sumatera Utara ini kini dapat digunakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Minum Susu Kunyit, Jantung Anda Bakalan Bahagia
- 6 Manfaat Pepaya, Bantu Pria Tahan Lama di Ranjang
- 4 Khasiat Air Ketumbar, Penderita Penyakit Ini Disarankan untuk Mengonsumsinya
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid