Komdis Revisi Kode Disiplin
Sabtu, 15 Juni 2013 – 11:02 WIB
JAKARTA-Kode Disiplin PSSI bakal mengalami revisi. Perubahan-perubahan di beberap pasal kode disiplin itu akan diajukan dan disahkan dalam kongres PSSI yang akan dilaksanakan di Surabaya pada 16-17 Juni mendatang. Saat disinggung apa saja poin-poin yang diubah, Hinca enggan menjelaskan. Dia beralasan bahwa perubahan kode disiplin itu baru bsia diumumkan seluruhnya usai disahkan dan diterima oleh voter di kongres sebagai bagian dari peraturan organisasi (PO) PSSI.
Kepastian itu disampaikan oleh Ketua Komdis PSSI Hinda Pandjaitan. Dia menjelaskan bahwa saat ini ada beberapa kode disiplin yang belum sepenuhnya sesuai dengan kode disiplin FIFA. Karena itu, akan ada beberapa perubahan untuk menyesuaikan dengan kode displin FIFA.
Baca Juga:
"Perubahan lebih ke substansi yang complay ke (kode disiplin) FIFA," katanya kemarin (14/6).
Baca Juga:
JAKARTA-Kode Disiplin PSSI bakal mengalami revisi. Perubahan-perubahan di beberap pasal kode disiplin itu akan diajukan dan disahkan dalam kongres
BERITA TERKAIT
- Pernah Bersama di Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo Mendoakan Amorim Sukses di MU
- Hasil Sprint MotoGP Barcelona: Target Pecco Bagnaia Tercapai
- Live Streaming Sprint MotoGP Barcelona: Cek Starting Grid, Rencana Pecco Berhasil
- Hasil Kualifikasi MotoGP Barcelona: Simak Pengakuan Marquez
- Live Streaming Kualifikasi MotoGP Barcelona: Ada yang Tak Percaya Kata Marquez
- Target Kakang Rudianto Bersama Timnas Indonesia di Piala AFF 2024