Komedian Bercerai Setelah 12 tahun Menikah
Rabu, 31 Januari 2018 – 16:03 WIB

Kim Jun Ho. Foto: My Daily
jpnn.com - KOMEDIAN Kim Jun Ho telah resmi menceraikan istrinya yang telah dinikahinya selama 12 tahun.
"Kim Jun Ho telah memutuskan untuk mengakhiri pernikahannya dan telah menyelesaikan proses perceraian secara konsensual," kata JDB Entertainment, seperti dilansir laman Allkpop.
Kim Jun Ho menikahi sang istri, artis teater Kim Eun Young pada 2 Maret 2006.
Baca Juga:
Namun, pada 2007, Kim Eun Young pindah ke Filipina sendirian untuk belajar dan memulai bisnis.
Pasangan itu telah hidup terpisah sejak saat itu.
Penampilan Kim Jun Ho di MBC's 'I Live Alone' pada 2016 juga menimbulkan rumor tentang hubungannya dengan istrinya.
Baca Juga:
Kini, setelah 12 tahun menikah, hubungan mereka telah berakhir secara resmi.(fny/jpnn)
Komedian asal Korea Selatan menikah pada 2006 dan berpisah dengan istrinya pada 2007.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Maya Septha Lakukan Operasi Wajah di Korea, Sebegini Biaya yang Dihabiskan
- Heboh, Cinta Terlarang di The Scandal of Chun Hwa
- Produk UMKM Binaan Bea Cukai Purwokerto Sukses Menembus Pasar Korea Selatan
- Rayakan Ultah Ke-12, Naavagreen Beri Hadiah Tur ke Korea untuk Pelanggan Setia
- Ju Jihoon Pertimbangkan Peran Besar di Drama The Remarried Empress
- When the Stars Gossip Hadirkan Kisah Cinta Lee Min Ho dan Gong Hyo Jin