Komeng Ungkap Misi Menjadi Anggota DPD RI
Jumat, 16 Februari 2024 – 05:31 WIB
Lantaran diperbolehkan, pelawak berusia 52 tahun itu lantas memilih menggunakan foto dirinya yang dianggap nyeleneh.
Pose Komeng tersebut ternyata membuat heboh para pemilih di Pemilu 2024.
"Kalau enggak melanggar, saya kasih yang itu," jelas pemilik jargon Spontan Uhuy itu.
Komeng tidak menyangka foto dirinya di surat suara ternyata menjadi perbincangan netizen di media sosial.
Dia lantas mengucapkan terima kasih kepada masyarakat yang telah memilih dirinya di Pemilu 2024.
"Terima kasih," tambah Komeng. (ded/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Komedian Komeng mengungkap salah satu misinya maju sebagai calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) untuk Dapil Jawa Barat di Pemilu 2024.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harapkan Semua Target Prolegnas 2025 Tercapai, Sultan Siap Berkolaborasi dengan DPR dan Pemerintah
- Sultan dan Beberapa Senator Rusia Membahas Kerja Sama Pertahanan dan Pangan
- Terima Kunjungan Utusan Partai Nahdhoh Tunisia, Sultan: Lembaga Parlemen Adalah Roh Demokrasi
- Komite III DPD Akan Panggil Menkes Terkait Dugaan Maladministrasi PMK 12/2024
- Anggota DPD RI Ning Lia Bertemu Penjabat Gubernur Jatim untuk Serap Aspirasi untuk Kemajuan Daerah
- Senator Filep Wamafma Mengapresiasi Kemendikbud Tetap Jalankan Program Beasiswa PIP dan KIP Kuliah