Komentar Muzani soal AHY Bakal jadi Menteri
Rabu, 21 Februari 2024 – 08:34 WIB

Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY. Foto: IG agusyudhoyono
"Kami percaya dan akan menyambut baik keputusan itu," kata Muzani kemarin.
Menurut Muzani, Presiden Jokowi memiliki pertimbangan tersendiri dalam menunjuk seseorang menjadi menteri dalam kabinetnya.
"Pak Presiden pasti melakukan pertimbangan yang matang untuk mengangkat siapa pun namanya, dari partai mana pun, termasuk Agus Harimurti Yudhoyono dengan pertimbangan-pertimbangan yang matang," katanya. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
AHY menjadi satu-satunya nama yang disebut-sebut bakal mengisi kursi Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi