Komentar Soal Islam, Tony Abbott Disamakan dengan Donald Trump

Partai Buruh Australia menuding bekas perdana menteri Tony Abbott sama dengan bakal calon presiden AS dari Partai Republik Donald Trump, terkait komentar kedua orang ini terkait Islam.
Jika Trump menyatakan akan melarang pendatang Muslim datang ke Amerika, Abbott dalam wawancara dengan kelompok media milik Ruppert Murdoch Sky News menyatakan "Islam perlu melakukan revolusi keagamaan".
Menurut bekas perdana menteri yang terjungkal oleh rivalnya Malcolm Turnbull ini, "Islam tidak pernah mengalami reformasi, pencerahan, dan tidak mengenal konsep pemisahan urusan agama dan negara".
"Semua hal yang tidak pernah terjadi dalam dunia Islam ini, perlu dilakukan sekarang," katanya.
Partai Buruh Australia yang beroposisi menyamakan Tony Abbott dengan Donald Trump.
Pernyataan Abbott itu langsung memicu tanggapan. Politisi Partai Buruh Andrew Leigh menyebut pernyataan Abbott itu sebagai "hal yang aneh".
Partai Buruh Australia menuding bekas perdana menteri Tony Abbott sama dengan bakal calon presiden AS dari Partai Republik Donald Trump, terkait
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya