Komentari Laporan Hillary, Fadli Zon Mengaku Terhibur Dikritik Mamat Alkatiri
Rabu, 05 Oktober 2022 – 14:26 WIB

Fadli Zon mengaku tidak baper seusai disindir Mamat Alkatiri dalam diskusi,. Foto: Ryana Aryadita Umasugi/JPNN.com
"Benar, komedian atas nama Mamat Alkatiri dilaporkan ke Polda Metro Jaya," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan saat dikonfirmasi, di Jakarta Selasa (4/10).
Baca Juga:
Zulpan mengatakan laporan tersebut berawal saat pelapor menghadiri salah satu acara gelar wicara di Jakarta.
Dalam acara tersebut Mamat melakukan sindiran/kritikan (roasting) kepada para tamu acara, termasuk Brigitta.
"Menurut pelapor, dalam melakukan 'roasting' kepada korban, terlapor menggunakan kata yang kurang sopan. Atas kejadian tersebut korban merasa dicemarkan nama baiknya," ujar Zulpan. (ast/jpnn)
Fadli Zon mengaku tidak baper seusai disindir Mamat Alkatiri dalam diskusi, mesikpun komika kelahiran Ambon itu beberapa kali menyampaikan kata kasar.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Jadi Ketua Dewan Pembina PARFI '56, Fadli Zon Sampaikan Komitmen untuk Industri Film
- Ditunjuk Jadi Kepala Badan DPP Demokrat, HBL Masuk Ring 1 AHY Bersama Menteri PU
- Di Hong Kong, Fadli Zon Banggakan Film Nasional kian Mengglobal
- Hong Kong International FILMART 2025, Fadli Zon: Saatnya Indonesia Jadi Pemain Utama
- Mongol Stres Kocok Perut Penonton di Acara Ulang Tahun ANTV
- Hari Musik Nasional 2025, Vinyl Indonesia Raya dari 8 Versi Diluncurkan