Komentari Pistol Bharada E, Napoleon Singgung Polisi Bertemperamen Tinggi
Jumat, 22 Juli 2022 – 22:29 WIB

Irjen Napoleon Bonaparte. Ilustrasi Foto : Ricardo/JPNN.com
Hal yang diingat Napoleon ialah senjata Polri tidak boleh dipakai oleh polisi temperamental. “Untuk mendapatkannya harus menurut psikologi tidak boleh high temperament,” tuturnya.
Baca Juga:
Selain itu, polisi yang diserahi senjata juga harus benar-benar bisa memakainya. “Dia harus mahir menggunakannya,” pungkas Irjen Napoleon Bonaparte. (cr3/jpnn)
Irjen Napoleon Bonaparte mengomentari senjata api jenis Glock 17 yang digunakan Bharada E saat baku tembak dengan Brigadir J di rumah Irjen Ferdy Sambo.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Arus Balik Lebaran Meningkat, Tol Semarang-Batang Terapkan Contraflow
- Arus Balik Lebaran, Jalur Nagreg Menuju Bandung Dipadati Kendaraan pada Kamis Malam
- 18 Mobil Terbakar di Banjarbaru, Kok Bisa?
- Berita Terbaru dari Polda NTT Perihal Kasus Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Lukman
- Angka Kecelakaan Mudik Turun, Anggota Komisi III Minta Semua Pihak Optimalkan Pelayanan
- Tujuh Napi Kabur dari Lapas Sorong, Polisi Bentuk Tim Buru Pelaku