Komisi III DPR dan Jatam Ungkap Banyak Kejanggalan
Inilah yang dikritik keras Anggota Komisi III Muslim Ayub. Politikus PAN itu melihatnya sebagai pembiaran sehingga Kapolres Lumajang maupun Kapolda Jatim harus bertanggung jawab terhadap persoalan ini. Hal senada disampaikan politikus PDIP Masinton Pasaribu.
Menurut Masinton, negara harus hadir di tengah masyarakat. “Kehadiran negara melalui aparat penegak hukumnya jangan sampai hanya berpihak pada pengusaha dan pemodal,” tegas Masinton.
Bahkan, Masinton juga mengingatkan pemerintah daerah jangan sampai jadi beking pengusaha. Ini ditegaskannya karena melihat gelagat tidak wajar dari Pemda Lumajang dan Jawa Timur.
“Pemda jangan belok-belok. Dinas Pertambangan Provinsi maupun Kabupaten sudah mulai menutupi bahwa perusahaan di sana sudah tak beroperasi, tapi ternyata masih beroperasi,” kata Masinton.(fat/jpnn)
JAKARTA – Kasus pembunuhan Salim Kancil, aktivis lingkungan Desa Selok Awar Awar, Kecamatan Pasirian, Kabupaten Lumajang, Provinsi Jawa Timur
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- IFAD Tinjau Program UPLAND di Garut Untuk Tingkatkan Produktivitas & Kesejahteraan Petani
- IDI Banjarnegara Ungkap Pengobatan yang Tepat untuk Penderita Diabetes Melitus
- KPK Gelar OTT di Bengkulu, 7 Orang Diamankan
- IDI Jawa Tengah Bagikan Info Jenis Obat Pengidap HIV/AIDS
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini