Komisi III Ungkap Jadwal Rapat Lanjutan Bahas Transaksi Janggal Rp 349 T
Senin, 03 April 2023 – 19:40 WIB
Hinca juga menyatakan partainya secara jelas meminta agar dibentuk panitia khusus (Pansus) soal transaksi janggal senilai Rp 349 triliun.
Dia menyebutkan pihaknya memiliki alasan yang sederhana saat menginginkan pansus.
"Alasannya sederhana saja, dulu saat kami berkuasa kasus century Rp 6,7 T ributnya selangit entah kemana. Kalau dibandingkan Rp 189 T sudah tidak karu-karuan dan waktu itu masih Sri Mulyani, ini dia juga. jadi, apa bedanya?" pungkas Hinca. (mcr8/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Anggota Komisi III DPR RI Fraksi Partai Demokrat Hinca Pandjaitan mengungkapkan pihaknya telah mengatur rapat lanjutan soal transaksi janggal senilai Rp 349 T
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Menkeu Bilang Tugas Guru Sangat Berat, Mendikdasmen Bicara Sertifikasi PNS, PPPK, Honorer
- Sri Mulyani: Setiap Guru adalah Pahlawan yang Berkontribusi Besar bagi Kemajuan Indonesia
- PPN Bakal Naik 12 Persen, Gaikindo Merespons Begini
- Sri Mulyani Keukeuh PPN Naik jadi 12 Persen pada 2025, Siap-Siap ya Rakyat!
- Sri Mulyani Buka-bukaan soal Peluang APBN Perubahan, Permintaan Prabowo?
- Sri Mulyani Akui Kemenangan Donald Trump Punya Pengaruh Besar