Komisi V Tolak Kenaikan Tarif Tol

Komisi V Tolak Kenaikan Tarif Tol
Komisi V Tolak Kenaikan Tarif Tol
Sementara Edie Suwandie dari Partai Golkar meminta kalaupun tarif tol naik, jangan sampai 15 persen. "Harusnya kenaikannya diklasifikasi dan jangan sampai menyayat hati masyarakat. Kenapa tidak 2 atau 3 persen saja," ujarnya.

Dirjen Bina Marga Harmato Dardak menyatakan, rencana penyesuaian tarif tol ini disesuaikan dengan kenaikan tingkat inflasi. Apalabi biaya pemeliharaan, kendaraan operasional-patroli, gaji pegawai, hingga harga aspal telah naik.

“Kalau tarif tol tidak disesuaikan operator sulit menjaga ”kemulusan” jalan tol, apalagi menambah jaringan tol. Apalagi kenaikan tarif tol merupakan amanat UU,” ujarnya.

Sementara Direktur Utama PT Jasa Marga Tbk Frans S Sunito berharap, kenaikan tarif paling lambat awal September 2009. Jasa Marga punya kepentingan sebab tarif 11 ruas tol dari 13 ruas tolnya naik. (esy/JPNN)

JAKARTA- Sejumlah anggota Komisi V DPR RI menolak kenaikan tarif tol yang diusulkan PT Jasa Marga sebesar 15 persen. Mereka beranggapan bahwa kenaikan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News