Komisi VI Usul Bentuk Panja
Antisipasi Dampak ACFTA
Rabu, 20 Januari 2010 – 14:15 WIB
Komisi VI Usul Bentuk Panja
JAKARTA- Wakil Ketua Komisi VI DPR RI, Aria Bima akan mengusulkan pembentukan panitia kerja (panja) untuk mengantisipasi dampak negatif dari implementasi kawasan perdagangan bebas Asean China Free Trdae Agreement (ACFTA). Dengan adanya sikap seperti itu, terang dia, Mendag dinilai hanya mementingkan aspek perdagangan saja tanpa melihat dampak yang menimpa para pelaku industri.
Menurutnya, usulan tersebut telah dikemukakan setelah adanya pertemuan rapat dengar pendapat dengan 18 asosiasi pengusaha. Antara lain dri kalangan tekstil, makanan dan minuman, petrokimia, alat-alat dan mesin pertanian, alas kaki, elektronik, mebel dan furniture dan besi baja.
Baca Juga:
"Kami memandang bahwa Menteri Perdagangan (Mendag) Mari Elka Pangestu terlihat berjalan sendiri dalam meneken kerangka kerja ACFTA," ungkapnya di Jakarta, Senin (20/1).
Baca Juga:
JAKARTA- Wakil Ketua Komisi VI DPR RI, Aria Bima akan mengusulkan pembentukan panitia kerja (panja) untuk mengantisipasi dampak negatif dari implementasi
BERITA TERKAIT
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Melahirkan Ahli Keuangan Investigator Jadi Strategi IAPI Menjaga Kepercayaan Publik
- Telkom Tutup 2024 dengan Kinerja Positif, Pendapatan Konsolidasi Sebesar Rp150 Triliun
- HUT ke-50 TMII, Bank Raya Hadirkan Kemudahan Transaksi Untuk Para Pengunjung
- Libur Lebaran Usai, Tanjung Priok Kacau: Apa yang Salah dengan Sistem Indonesia?
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis