Komisi VII Tunda Penetapan Alpha BBM
Senin, 23 Februari 2009 – 16:28 WIB

Komisi VII Tunda Penetapan Alpha BBM
Sementara jika asumsi ICP USD 50 per barel, alpha premium menjadi Rp 600.72 per liter, kerosene Rp 374.99, minyak solar Rp 598.45, dengan rata-rata alpha Rp 566.35. Lalu jika asumsi ICP USD 55 per barel, rata-rata alphanya Rp 569.12, di mana alpha premium Rp 602.88, kerosene Rp 378.45, dan minyak solar Rp 601.90.
Baca Juga:
Sedangkan bila harga ICP adalah USD 60 per barel, maka alpha rata-rata Rp 571.89, dengan premium menjadi Rp 605.05, kerosene Rp 381.91, dan minyak solar Rp 605.36. (esy/jpnn)
JAKARTA — Merasa didesak pemerintah untuk penentuan besaran alpha BBM (distribusi dan margin), Komisi VII DPR RI akhirnya menunda penetapannya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital