Komisi X Desak Peningkatan Sapras SMKN 5 Pangkalpinang

Komisi X Desak Peningkatan Sapras SMKN 5 Pangkalpinang
Tim Komisi X DPR meninjau laboratorium di Sekolah SMK N 5 Pangkalpinang, Bangka Belitung (Babel). Foto: Humas DPR RI

Hal yang sama dikatakan anggota Komisi X Mohammad Surya Alam usai melakukan peninjauan, hal yang paling menonjol guru-guru produktif masih berstatus honorer. Karena itu pihaknya akan mencarikan cara peningkatan status. Hal ini penting untuk keberlanjutan sekolah tersebut termasuk peningkatan mutu.

“Kami sarankan kepada pemerintah daerah khusunya di level provinsi maupun kota untuk segera mengajukan atau mengusulkan untuk menyelesaikan persoalan terkait guru honorer ini,” pungkas Mohammad Surya.(adv/jpnn)


Komisi X DPR menemukan persoalan antara lain guru-guru produktif yang ada masih berstatus honorer. Mereka belum diangkat menjadi PNS.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News