Komite I DPD Apresiasi Langkah Menteri Nusron Wahid Menyelesaikan Kasus Pagar Laut
Rabu, 12 Februari 2025 – 10:48 WIB

Komite I DPD saat menggelar rakor dengan Menteri ATR/Kepala BPN Nusron Wahid (enam dari kanan) di Gedung DPD, Jakarta, Selasa (11/2). Foto: Dokumentasi DPD RI
Menurut Nusron, penataan ini merupakan instruksi langsung dari Presiden Prabowo Subianto.
“Kami mendapatkan perintah dari Presiden Prabowo. Jadi ini program seratus hari kerja kami yang mencerminkan keadilan dan pemerataan,” tegas Nusron. (mrk/jpnn)
Komite I DPD menggelar rakor dengan Menteri ATR/Kepala BPN Nusron Wahid, salah satunya membahas kasus pagar laut
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Laporan Reses, DPD RI Beberkan Isu Prioritas dan Krusial di Daerah
- Bertemu Wali Kota Kupang, Senator Abraham Paul Liyanto Jajaki Konsep Sister City
- Senator Lia Istifhama Apresiasi Respons Cepat KJRI Jeddah Dalam Menangani Jemaah Haji Indonesia
- Terima Gubernur Provinsi Tomsk Rusia, Sultan Bahas Kerja Sama di Bidang Riset Hingga Sister City
- Berkas Kasus Pagar Laut Dilimpahkan ke Kejagung, Polisi Belum Temukan Kerugian Negara
- Sultan Minta Pelindo II Atasi Pendangkalan Pelabuhan Pulau Baai dengan Skala Penuh